Kakanwil dan Kadivmin Jawa Tengah Antusias Bahas Target Kinerja Tahun 2023

Kakanwil dan Kadivmin Jawa Tengah Antusias Bahas Target Kinerja Tahun 2023

JAKARTA- Memasuki sesi siang pembahasan penyusunan Target Kinerja Kementerian Hukum dan HAM tahun 2023, Kepala Kantor Wilayah Jawa Tengah A Yuspahruddin didampingi Kepala Divisi Administrasi Jusman tampak masih antusias mengikuti jalannya diskusi, Rabu (13/07).

Mereka juga masih tergabung di Pokja Barang Milik Negara, Umum dan Teknologi Informasi bersama Kepala Kantor

Rampungkan Diskusi, Kanwil Kemenkumham Jateng Sepakati 11 Jukrah Percepatan Penyelesaian Masalah

Rampungkan Diskusi, Kanwil Kemenkumham Jateng Sepakati 11 Jukrah Percepatan Penyelesaian Masalah

JAKARTA- Pembahasan inventarisasi Jukrah dalam rangka percepatan penyelesaian masalah Tahun 2022 pada kegiatan Rapat Koordinasi Pengendalian Program Dukungan Manajemen Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2022 kembali berlanjut, Rabu (13/07).

Diskusi pada malam di hari sebelumnya, belum menelurkan kesepakatan. Kajian tentang nama, tujuan dan strategi jukrah dimaksud masih tarik ulur.

Kepala

Tunjukkan Kedisiplinan, Pegawai Ikuti Rutinitas Apel Pagi

Tunjukkan Kedisiplinan, Pegawai Ikuti Rutinitas Apel Pagi

Semarang - Rutinitas apel pagi kembali dilakukan oleh Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah, Rabu (13/07) di lapangan upacara.

Meski apel pagi kali ini tidak disertai dengan amanat apel, namun semangat dan kedisiplinan untuk mengikuti apel tetap ditunjukkan oleh para pegawai.

Dengan tetap menerapkan protokol kesehatan antara lain memakai masker dan

Duduk Bersama Pimti Lainnya, Kanwil Jateng Rumuskan Draf Target Kinerja Tahun 2023

Duduk Bersama Pimti Lainnya, Kanwil Jateng Rumuskan Draf Target Kinerja Tahun 2023

JAKARTA- Salah satu output yang ingin dicapai dalam pelaksanaan Rapat Koordinasi Pengendalian Program Dukungan Manajemen Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2022 adalah tersusun draf Target Kinerja Unit Pusat dan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2023.

Ada tiga rumah besar target kinerja yang ingin disusun, yakni bidang Perencanaan dan

Pertahankan Predikat WBBM, LPP Semarang Terima Evaluasi Itjen

Pertahankan Predikat WBBM, LPP Semarang Terima Evaluasi Itjen

 

 

SEMARANG - Monitoring dan evaluasi Pembangunan Zona Integritas pada jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah dilakukan oleh Tim Inspektorat Jenderal Wilayah IV dan VI.

 

Didampingi tim dari Kanwil Jateng, Lapas Perempuan Kelas IIA Semarang yang sudah berpredikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) menjadi tujuan

Belajar Birokrasi Masa Datang, Pimpinan Tinggi Kanwil Kemenkumham Jateng Terima Pengarahan Sahli Reformasi Birokrasi

Belajar Birokrasi Masa Datang, Pimpinan Tinggi Kanwil Kemenkumham Jateng Terima Pengarahan Sahli Reformasi Birokrasi

JAKARTA- Memasuki sesi kedua hari kedua pelaksanaan Rapat Koordinasi Pengendalian Program Dukungan Manajemen Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2022, Staf Ahli Menteri Bidang Penguatan Reformasi Birokrasi Iwan Kurniawan menyuguhkan materi tentang bagaimana birokrasi di masa mendatang, Selasa (12/07).

Pimpinan Tinggi Pratama Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah tampak

Search Mobile