Kemenkumham Jateng Sampaikan Tahapan Pembentukan dan Penetapan Desa/Kelurahan Sadar Hukum di Kabupaten Magelang

Kemenkumham Jateng Sampaikan Tahapan Pembentukan dan Penetapan Desa/Kelurahan Sadar Hukum di Kabupaten Magelang

Magelang - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah mengedukasi masyarakat Desa Gunungsari Kecamatan Windusari Kabupaten Magelang melalui kegiatan pembentukan dan pembinaan kelompok Keluarga Sadar Hukum sebagai upaya meningkatkan kesadaran hukum agar dapat ditetapkan menjadi Desa Sadar Hukum, Rabu (21/06)

Hadir pada giat tersebut sebagai narasumber, Penyuluh Hukum Ahli

Inventarisir Raperda tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, Kemenkumham Jateng Ikuti Rapat Koordinasi Provinsi dengan Kab/Kota Se-Jateng

Inventarisir Raperda tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, Kemenkumham Jateng Ikuti Rapat Koordinasi Provinsi dengan Kab/Kota Se-Jateng

Semarang - Dalam rangka percepatan penyusunan Perda tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (PDRD) yang terus dilakukan oleh Pemerintah Pusat, Kanwil Kemenkumham Jateng turut berpartisipasi dalam pengharmonisasian Raperda yang diajukan.

Hal itu disampaikan melalui Kasubbid FPPHD, Ahmad Shohib dalam Rapat Koordinasi Percepatan Penyusunan Perda PDRD Kab/Kota se-Jawa Tengah di MG

26 Sekretariat MPD Akan Diresmikan, Kemenkumham Jateng Gelar Rapat Persiapan

26 Sekretariat MPD Akan Diresmikan, Kemenkumham Jateng Gelar Rapat Persiapan

SEMARANG- Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah akan meresmikan 26 Unit Pelaksana Teknis sebagai tempat kedudukan Sekretariat Majelis Pengawas Daerah (MPD) Notaris Jawa Tengah.

Sebagai langkah awal, Kanwil Kemenkumham Jateng menggelar Rapat Persiapan Peresmian. Rapat tersebut berlangsung secara secara virtual melalui Aplikasi Zoom, terpusat di ruang kerja Kepala

PLT Kakanwil Kemenkumham Jateng Tegaskan Komitmen dan Integritas Seleksi Penerimaan Catar Poltekip & Poltekim 2023

PLT Kakanwil Kemenkumham Jateng Tegaskan Komitmen dan Integritas Seleksi Penerimaan Catar Poltekip & Poltekim 2023

Ungaran - PLT Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah, Hantor Situmorang menegaskan komitmen jajarannya untuk menciptakan proses seleksi calon taruna Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (POLTEKIP) dan Politeknik Imigrasi (POLTEKIM) yang objektif, profesional, transparan, dan bersih dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme.

Hal itu ia sampaikan saat mendampingi Kepala Perwakilan

Beri Arahan Peserta Assessment, Plt Kakanwil : Sikapi Positif dan Bertanggung Jawab

Beri Arahan Peserta Assessment, Plt Kakanwil : Sikapi Positif dan Bertanggung Jawab

SEMARANG - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah bekerjasama dengan Direktorat Jenderal Pemasyarakatan mengadakan Assessment Pembentukan Sumber Daya Manusia Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan Jawa Tengah yang berlangsung di Balai Diklat Hukum dan HAM Jawa Tengah, Rabu (21/06).

Kegiatan itu diikuti 55 orang peserta dari 70 orang yang

Search Mobile