Kemenkumham Jateng Hadiri Uprgading Workshop Literasi Keagamaan Lintas Budaya (LKLB)

Kemenkumham Jateng Hadiri  Uprgading Workshop Literasi Keagamaan Lintas Budaya (LKLB)


SEMARANG - Institut Leimena bekerja sama dengan Direktorat Jenderal HAM,M Kementerian Hukum dan HAM RI menyelenggarankan Hybrid Uprgading Workshop Literasi Keagamaan Lintas Budaya (LKBK): Pengembangan Program dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Yang Memperkukuh Kebebasan Beragama dan Supremasi Hukum yang dilaksanakan, pada 17-19 Maret 2023 di Gets Hotel Semarang.(m

 

Kanwil

4 Wakil Jateng di Pemasyarakatan Open Melenggang Ke Babak 16 Besar

4 Wakil Jateng di Pemasyarakatan Open Melenggang Ke Babak 16 Besar

JAKARTA - Menjalani laga penyisihan grup Turnamen Tenis Lapangan "Pemasyarakatan Open", kontingen Kanwil Kemenkumham Jateng raih hasil positif.

Dari 5 Ganda Putra yang diturunkan, 4 diantaranya melaju ke babak 16 besar.

Ganda pertama yang dipastikan lolos ke babak 16 besar yakni Kakanwil Kemenkumham Jateng Dr. A. Yuspahruddin dan Achmad Budi

Kemenkumham Jateng-Kemenkomarives Jalin Sinergi dalam Mediasi Pelanggaran Kekayaan Intelektual

Kemenkumham Jateng-Kemenkomarives Jalin Sinergi dalam Mediasi Pelanggaran Kekayaan Intelektual

SEMARANG - Pelanggaran Kekayaan Intelektual (KI) dapat diselesaikan melalui tahapan mediasi. Itulah yang selalu Kanwil Kemenkumham Jateng upayakan dalam menyelesaikan kasus pelanggaran KI.

"Periode tahun 2022-2023 tercatat ada 11 kasus pelanggaran Kekayaan Intelektual yang diselesaikan melalui tahapan mediasi," ungkap Kepala Subbidang Kekayaan Intelektual Tri Junianto pada rapat koordinasi dengan Plt.

Kakanwil Kemenkumham Jateng Hadiri Penguatan Peran Kumham Dalam Harmonisasi Regulasi Di Indonesia

Kakanwil Kemenkumham Jateng Hadiri Penguatan Peran Kumham Dalam Harmonisasi Regulasi Di Indonesia

 

 

SEMARANG - Harmonisasi regulasi di daerah menjadi salah satu peran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM di seluruh Indonesia.

 

Kantor Wilayah Jawa Tengah sendiri dengan sumber daya Perancang Peraturan Perundang-undangan sejumlah 25 (dua puluh lima) orang bertugas menjalankan peran tersebut di 35 (tiga puluh lima) Kabupaten Kota di

Kemenkumham Jateng Sosialisasikan Pentingnya Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum serta Keterbukaan Informasi Publik

Kemenkumham Jateng Sosialisasikan Pentingnya Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum serta Keterbukaan Informasi Publik

SEMARANG – Dalam rangka meningkatkan kualitas Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH), Tim Pengelola JDIH Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah hadir sebagai narasumber dalam kegiatan Sosialisasi Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum serta Keterbukaan Informasi Publik, Jumat (17/03).

Kegiatan yang diselenggarakan oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) ini dibuka oleh Ketua Badan Pengawas

Search Mobile