Kemenkumham Jawa Tengah Ikuti Publik Hearing Raperda tentang Pemberdayaan Pelaku Ekonomi Kreatif

 

SEMARANG  - Kawal jalannya pembahasan Rancangan Peraturan Daerah  tentang Pemberdayaan pelaku Ekonomi Kreatif, terbaru Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah melalui Bidang HAM menghadiri kegiatan publik hearing Raperda tersebut, Senin (30/08).

 

 

Rapat yang diselenggarakan oleh DPRD Kota Semarang ini dipimpin oleh Ketua Pansus, Joko Santoso yang didampingi beberapa anggota Pansus.

Kemenkumham Jateng Resmikan 4 Inovasi Layanan Publik Rutan Batang

Kemenkumham Jateng Resmikan 4 Inovasi Layanan Publik Rutan Batang

BATANG- Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Batang terus melakukan perubahan guna meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat.

Teraktual, UPT yang telah meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) tersebut baru saja melaunching inovasi teranyar mereka.

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah melalui Plt. Kepala Divisi Pemasyarakatan, Supriyanto hadir

*10 Kabupaten/Kota Raih Penghargaan JDIH Terbaik Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2021*

Semarang – Kegiatan penilaian Pengelolaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Tengah tahun 2021 yang digelar oleh Biro Hukum Setda Provinsi Jawa Tengah bekerjasama dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah telah menentukan pemenangnya.

Bergabung secara virtual, Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Bambang Setyabudi dan Kepala Bidang

Kadiv Administrasi Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Jateng


SEMARANG - Serah terima jabatan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Jateng resmi dilakukan hari ini (30/08/2021). Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Jateng melalui Kepala Divisi Administrasi, Jusman Ali hadir mengikuti kegiatan tersebut secara virtual melalui aplikasi Zoom.

 

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menyaksikan Serah Terima Jabatan Kepala Perwakilan BPKP Jateng dari

Dengan BerAKHLAK, Kakanwil Ingin Jajarannya Bekerja Dengan Proaktif

Dengan BerAKHLAK, Kakanwil Ingin Jajarannya Bekerja Dengan Proaktif

 

 

JEPARA - Nilai dasar atau core value seorang Aparatur Sipil Negara yang diluncurkan Presiden Republik yaitu BerAKHLAK, kembali diingatkan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah, A. Yuspahruddin.

 

Hal itu disampaikan Kakanwil saat memberikan sambutan di acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Plt. Kepala Rumah Tahanan Negara

Search Mobile