Kutip Falsafah China, Pembina Apel Ingatkan Pentingnya Sinergitas dan Kolaborasi

Kutip Falsafah China, Pembina Apel Ingatkan Pentingnya Sinergitas dan Kolaborasi

 

SEMARANG- Istimewa..., Kendati di tengah cuaca yang tidak bersahabat. Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah tetap melaksanakan Apel Pagi, Selasa (19/01).

 

Guyuran hujan yang sangat deras memaksa pelaksanaan apel dialihkan dari halaman ke lobby Kantor Wilayah.

 

Hal spesial lainnya, Pembina Apel, Kepala Bidang Intelijen dan

Dukung Program Vaksinasi, Kumham Jateng Siapkan Refocusing Anggaran

Dukung Program Vaksinasi, Kumham Jateng Siapkan Refocusing Anggaran

 

SEMARANG - Beri dukungan penuh pada program pemerintah dalam penanggulangan pandemi covid 19 yang telah memasuki tahap vaksinasi, para pimpinan tinggi Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah mengikuti Rakor Refocusing dan Realokasi Belanja Kemenkumham di Jakarta, Senin (18/01/2021). 

 

Selain rakor, kehadiran para Pimti juga dalam rangka

Kumham Jateng Gelar Tahlilan dan Doa Bersama Untuk Mendiang Kakanwil, Priyadi

Kumham Jateng Gelar Tahlilan dan Doa Bersama Untuk Mendiang Kakanwil, Priyadi

 

 

SEMARANG- Beri penghormatan terakhir sekaligus permohonan kepada ALLAH SWT, atas meninggalnya Kepala Kantor Wilayah,  Priyadi, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah menggelar Tahlilan dan Doa Bersama, Senin (18/01).

 

Ustadz Choirul Amin, memimpin jalannya acara. Dimulai dengan pembacaan Yasin, Tahlil sampai dengan pembacaan doa.

 

Dari kegiatan

Meski Dalam Suasana Duka, Pegawai Kumham Jateng Tetap Semangat Ikuti Apel Pagi

Meski Dalam Suasana Duka, Pegawai Kumham Jateng Tetap Semangat Ikuti Apel Pagi

 

 

SEMARANG- Konsistensi dan semangat jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah layak mendapatkan acungan jempol.

 

Pasalnya, di tengah suasana duka yang mendalam dan tanpa didampingi oleh para Pimpinan Tinggi Pratamanya dikarenakan masih berada di Jakarta, para pegawai Kantor Wilayah tetap melaksanakan Apel Pagi dengan antusiasme dan

Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah Meninggal Dunia, Suasana Duka Menyelimuti Insan Pengayoman

Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah Meninggal Dunia, Suasana Duka Menyelimuti Insan Pengayoman

 

SEMARANG- Duka mendalam dirasakan Keluarga Besar Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah. Telah berpulang ke Rahmatullah Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Jateng, Priyadi.

 

Pria kelahiran Karanganyar ini, menghembuskan nafas terakhirnya pukul 06.25 WIB di RSUD Pasar Minggu, Jakarta Selatan, di usia 57 tahun, Sabtu (16/01)

 

Sebelumnya,

3 Kepala UPT Pemasyarakatan Serahkan Tongkat Estafet Kepemimpinan

3 Kepala UPT Pemasyarakatan Serahkan Tongkat Estafet Kepemimpinan

 

 

PURWOKERTO - Melanjutkan rangkaian kegiatan Serah Terima Jabatan (Sertijab), hari ini, Jumat (15/01), 3 Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan di wilayah Eks-Karesidenan Banyumas dan Nusakambangan resmi berganti.

 

Dipusatkan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Purwokerto, Kepala Kantor Wilayah yang diwakili Kepala Divisi Pemasyarakatan, Meurah Budiman, hadir menyaksikan jalannya

Search Mobile