Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Pentingnya Menjaga Kesehatan Sebagai Sikap Bersyukur

Picsart 24 09 18 09 18 35 899

SEMARANG - Kepala Divisi Keimigrasian Is Edy Ekoputranto mengajak pegawai untuk senantiasa menjaga kesehatan. Menurutnya, dengan menjaga kesehatan merupakan bentuk sikap bersyukur atas hidup. 

 

"Salah satu nikmat yang sering dilupakan yakni nikmat sehat," ungkapnya saat menjadi Pembina Apel Pagi bertempat di Halaman Kantor Wilayah, Rabu (18/09). 

 

"Ketika jatuh sakit, banyak dari kita mungkin baru menyadari selama ini kurang berupaya menjaga kesehatan," sambung Edy. 

 

Ia menyebut Allah SWT memberikan banyak karunia dalam kehidupan, karunia yang telah diberikan itu hendaknya selalu disyukuri dalam kehidupan. 

 

"Keinginan orang kaya dan berpangkat tinggi ketika jatuh sakit dapat diberikan kesembuhan," kata Edy. 

 

"Jadi apabila hari ini kita diberikan kesehatan, kita selayaknya untuk bersyukur dan patut untuk menjaganya," pungkasnya. 

 

Sebelumnya, Pegawai Pemberi Saran, Irkham, mengajak peserta apel untuk selalu menebarkan kebaikan melalui senyum dan mensyukuri hidup dengan menjaga kesehatan. 

 

Mengikuti apel dalam kesempatan itu, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas, Fungsional, Pelaksana, PPNPN, dan Mahasiswa magang.

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI JAWA TENGAH
PikPng.com school icon png 2780725   Jalan Dokter Cipto No.64, Kebonagung, Kec. Semarang Tim., Kota Semarang, Jawa Tengah 50232
PikPng.com phone icon png 604605   +62813-2759-5442
PikPng.com email png 581646   Email
    kanwil-jateng@kemenkumham.go.id

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI JAWA TENGAH


    instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham  

  Jalan Dokter Cipto No.64, Kebonagung, Kec. Semarang Tim., Kota Semarang, Jawa Tengah 50232
  081327595442
PikPng.com email png 581646   kanwil-jateng@kemenkumham.go.id

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI